Definisi Jaringan Komputer
Jaringan komputer adalah ” interkoneksi ” antara 2 komputer autonomous
atau lebih, yang terhubung dengan media transmisi kabel atau tanpa kabel (wireless).
Autonomous dijelaskan sebagai jaringan yang independent dengan manajemen sistem sendiri (punya admin sendiri), memiliki topologi jaringan, hardware dan software sendiri, dan dikoneksikan dengan jaringan autonomous yang lain. Internet merupakan contoh kumpulan jaringan autonomous yang sangat besar
sebelum menggunakan sistem jaringan komputer
sesudah menggunakan sistem jaringan komputer
Manfaat Jaringan Komputer
Terdapat tiga hal pokok yang mejadi daya tarik jaringan komputer yaitu :
• akses ke informasi yang berada di tempat lain (seperti akses berita terkini,info e-goverment,e- commerce atau e-business (semuanya up to date).
• komunikasi person to person (seperti e-mail, chatting,
video conferene dll).
• hiburan interaktif (seperti nonton acara tv on-line, radio
streaming, download film atau lagu, dll).
0 comments:
Post a Comment